Model Internalisasi Nilai Akhlak Tasawuf Integratif
Integrasi Personal dan Institusi untuk Meraih Kesadaran Ilahiah
Kemajuan Indonesia dalam pendidikan masih menyimpan beragam pertanyaan. mudahnya akses pendidikan dan melimpahnya beasiswa, ternyata tidak memberikan dampak signifikan, terutama dalam perbaikan moral. Realitas kehidupan masyarakat Indonesia berjalan secara alamiah, seakan tidak ada campur tangan negara, dana pendidikan telah dialokasikan, kurikulum telah dilakukan revisi berulang, toh tetap tidak bisa menghentikan tingginya angka kriminal, dahsyatnya degradasi moral, dan yang tidak kalah ambruknya adalah pola pikir atau pandangan hidup bangsa Indonesia.
Karya | Dr. Holid Batsal, S.H., M.Pd.I |
---|---|
ISBN | - |
Penerbit | Literasi Nusantara |
Halaman | vi + 190 |
Harga | Rp 80.000 |