Pengembangan Produk Aksesoris Interior Menggunakan Material Limbah Pelepah Kelapa Sawit
Buku ini menjelaskan hasil penelitian yang dilakukan pada tahun 2020. Penelitian ini dilakukan dengan metode perancangan dan metode Kansei Engineering. Dan setelah penelitian yang dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat enam alternatif bentuk hiasan dinding dari material limbah pelepah kelapa sawit.
Karya | Dita Andansari,S.T.,M.Ds. |
---|---|
ISBN | 978-623-495-082-3 |
Penerbit | Literasi Nusantara |
Halaman | 91 |
Harga | RP 74.000 |