PIDATO PENGUKUHAN GURU BESAR

Membangun Kemandirian Masyarakat:
Sinergi Pendidikan Formal, Informal, Dan Nonformal Dalam Konteks Pemberdayayaan Masyarakat

 

Pada konteks pendidikan nonformal, kemandirian merupakan tolak ukur dalam setiap pengembangan program-programnya. Oleh karena itu, kurikulum program pembelajaran pendidikan nonformal, secara lebih khusus memiliki pondasi yang mengacu pada menumbuhkan dan mengembangkan nilainilai kemandirian bagi setiap warga belajarnya, meningkatkan mutu kehidupan dan martabat manusia pada umumnya. Tanpa tujuan tersebut setiap program pembelajaran pendidikan nonformal menjadi tidak bermakna dan sama dengan program pembelajaran pendidikan formal. Asumsi ini merupakan batasan khusus yang mampu membedakan antara keduanya yaitu program pendidikan nonformal dan pendidikan formal.

KaryaProf. Dr. Hj. Agus Winarti, M. Pd.
ISBN978-623-495-221-6
PenerbitCV. Literasi Nusantara
Halaman

ii + 50

Harga

Rp 44.000