STRATEGI KOMUNIKASI ISLAM:

Dalam Meminimalisir Kasus Kekerasan Terhadap Perempuan Dan Anak

 

Kekerasan merupakan segala bentuk perbuatan  yang dilakukan dengan sengaja sehingga menimbulkan kesengsaraan dan penderitaan baik secara fisik, psikis ataupun seksual. Kasus kekerasan terhadap perempuan dan Anak tentunya memerlukan perhatian dan penanganan yang lebih instens, guna menekan peningkatan kasus kekerasan yang terjadi di setiap tahunnya.                            

Buku ini hadir untuk menggali dan menganalisis tentang bagaimana strategi komunikasi islam dapat meminimalisir kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak. Selain itu buku ini berusaha menemukan faktor penghambat serta pendorong dalam melaksanakan program pencegahan tersebut.

KaryaIkhtiar Islamia Ningrum
ISBN-
PenerbitCV. Literasi Nusantara Abadi
Halamanvii + 65
Harga

Rp 39.000