Bagaimana Digitalisasi Dan Keterampilan Mendorong Kinerja Karyawan Perusahaan Pelayaran

Transformasi digital yang tengah berlangsung di berbagai sektor industri tidak terkecuali sektor pelayaran, mendorong perubahan signifikan dalam cara perusahaan beroperasi dan bagaimana karyawan menyesuaikan diri dengan tuntutan kerja yang baru. Digitalisasi tidak hanya menghadirkan peluang baru, tetapi juga tantangan dalam bentuk kebutuhan akan keterampilan yang lebih kompleks dan adaptif. Buku ini memberikan wawasan mengenai bagaimana digitalisasi, keterampilan kerja, dan kepuasan kerja berinteraksi dalam konteks kinerja karyawan di perusahaan pelayaran.

 

Karya

Hadiansyah
Bambang Supriadi
Grahita Chandrarin

ISBN-
PenerbitPT Literasi Nusantara Abadi  Grup
Halaman

vi +  99

Harga

Rp 87.000