Keanekaragaman Spermatophyta
Spermatophyta merupakan kelompok tumbuhan yang memiliki peran penting dalam ekosistem dan kehidupan manusia. Keanekaragaman yang dimiliki oleh kelompok ini sangat besar, mencakup ribuan spesies yang tersebar di berbagai belahan dunia. Melalui buku ini, kami berupaya untuk menyajikan informasi yang lengkap dan up-to-date mengenai Spermatophyta, dengan harapan dapat menjadi referensi yang bermanfaat bagi para mahasiswa, peneliti, serta pecinta botani.
Karya | Putri Ramadhani Sakaria |
---|---|
ISBN | - |
Penerbit | PT Literasi Nusantara Abadi Grup |
Halaman | viii + 100 |
Harga | Rp 98.000 |