LENTERA KEHIDUPAN
Menghadapi Dunia Kacau
Agama dipaksa untuk bisa hidup secara eksistensi pada masa yang modern ini. Agama dapat diharapkan memiliki nilai signifikansi moral dan kemanusiaan bagi keberlangsungan hidup umat manusia. Secara realistis, tugas ini masih dibenturkan dengan adanya kehadiran modernitas yang terus-menerus berubah di atas pusaran dunia, sehingga melahirkan gesekan bagi agama dan realitas kehidupan. Karena itu, tantangan masa depan cenderung mereduksi agama dan menekankan sekularisasi sebagai keharusan sejarah. Industrialisasi dan teknokratisasi akan melahirkan moralitas baru yang menekankan pada rasionalitas ekonomi, pencapaian perorangan dan kesamaan. Hai ini mendorong gagasan tentang paradigma Islam, terutama yang berkaitan dengan rumusan teori-teori ilmu sosial Islam.
Karya | Dr. KH. Nawawi, M. Ag, CM. |
---|---|
ISBN | 978-623-329-967-1 |
Penerbit | CV. Literasi Nusantara Abadi |
Halaman | vi + 92 |
Harga | Rp 48.000 |