LEGISLASI HUKUM KELUARGA ISLAM
DI INDONESIA DAN YORDANIA

Secara teoritik, mengembangkan pemahaman yang lebih luas tentang penerapan konsep mashlahat terkait legislasi hukum perkawinan di Indonesia dan Yordania, dengan harapan dapat ditemukan konstruksi hukum perkawinan, baik aspek distingsi maupun exellenci-nya di kedua negara tersebut; Secara praktis, buku ini diharapkan dapat memberikan kontribusi dan memperkaya khazanah keilmuan aspek mashlahat dalam perumusan hukum perkawinan di Indonesia dan Yordania khususnya serta di dunia Islam umumnya, serta memberikan motivasi bagi pengembangan pemikiran pembaruan hukum perkawinan.

Karya

Dr. H. Mahmudin Bunyamin, Lc., MA

ISBN978-623-329-231-3
PenerbitCV. Literasi Nusantara Abadi
Halamanviii + 206
Harga

Rp 158.000