Media Pembelajaran Berbasis Visual Metaphors Dan Metonymies

Dalam era digital yang terus berkembang, media pembelajaran menjadi semakin penting dalam mendukung proses pendidikan. Salah satu pendekatan yang semakin digunakan adalah media pembelajaran berbasis visual metaphors dan metonymies. Media ini menggabungkan unsur visual dengan makna simbolik, yang dapat memperkaya pemahaman dan retensi informasi pada tingkat yang lebih mendalam.
Buku ini akan menjelaskan tentang penggunaan visual metaphors dan metonymies dalam pembelajaran. Kita akan memahami bagaimana media ini dapat memberikan kontribusi yang signifikan dalam meningkatkan efektivitas pembelajaran, kreativitas, dan pemahaman konsep yang kompleks.

Karya

Anna Fitri Hindriana
Ina Setiawati
Zaenal Abidin

ISBN978-623-114-055-5
PenerbitPT Literasi Nusantara Abadi Grup
Halaman160
Harga

Rp 115.000