Mentoring Dalam Peningkatan Kualitas Perawat Menggunakan Aplikasi “Si_Mantap”
Perawat sebagai suatu profesi bagian dari tim kesehatan, ikut bertanggung jawab dalam membantu klien dalam mengatasi berbagai masalah kesehatannya, baik klien sebagai individu, keluarga, maupun sebagai masyarakat, baik dalam kondisi sehat ataupun sakit. Hal ini membutuhkan bimbingan dalam melaksanakan tindakan asuhan keperawatan dari perawat yang lebih perpengalaman atau perawat senior (mentor) kepada perawat yang masih membutuhkan tambahan pengalaman atau perawat junior (mentee). Proses kegiatan ini disebut dengan mentoring.
Karya | Ns. Yureya Nita, M.Kep Ns. Yeni Devita, M.Kep Martina Sinta Kristanti, S.Kep., Ns. M.N.,Ph. D Junadhi, M.Kom |
---|---|
ISBN | - |
Penerbit | PT Literasi Nusantara Abadi Grup |
Halaman | viii + 118 |
Harga | Rp 98.000 |