NILAI-NILAI DAN KEARIFAN LOKAL BUDAYA INDONESIA DALAM KAJIAN ILMU KONSELING

 

Dalam buku ini berisikan beberapa kajian ilmu bimbingan konseling bermuatan nilai-nilai budaya dan kearifan lokal Indonesia yang insya allah akan bermanfaat bagi para peneliti dan praktisi bimbingan konseling. Namun penulis menyadari ketidak mampuan penulis dalam mendiskripsikan budaya Indonesia yang diintegrasikan kedalam konteks bimbingan konseling secara keseluruhan. Selain itu peneliti menyadari akan adanya kelemahan dalam kajian buku ini, sehingga penulis sangat membuka hati terhadap para pembaca untuk memberikan masukan dan kritikan terhadap buku tersebut.

Karya

Hafifuddin Nur

ISBN978-623-7511-11-3
PenerbitCV. Literasi Nusantara Abadi
Halamanviii + 184
Harga

Rp 96.000