Pengantar Akuntansi Fundamental Keuangan Desa
Buku ini menyajikan panduan praktis dalam menjalankan fungsi akuntansi desa sesuai dengan peraturan dan kebutuhan lokal. Buku ini menjelaskan konsep konsep dasar akuntansi yang disesuaikan dengan karakteristik pengelolaan keuangan di tingkat desa. Materi yang disajikan meliputi prinsip-prinsip akuntansi, teknik pencatatan transaksi, hingga penyusunan laporan keuangan yang transparan dan akuntabel. Selain itu, buku ini juga dilengkapi dengan studi kasus sebagai contoh nyata, yang diharapkan dapat membantu pembaca memahami penerapan teori ke dalam praktik sehari-hari dan dapat menjadi panduan langsung dalam menghadapi tantangan di lapangan.
Karya | Dr. Idham, S.E., M.M., Ak. ACPA. |
---|---|
ISBN | - |
Penerbit | PT Literasi Nusantara Abadi Grup |
Halaman | vi + 116 |
Harga | Rp 89.000 |