PROSES MANUFAKTUR

Operasi Pemesinan dan Perakitan

 

 

Manufaktur berasal dari bahasa latin manus yang berarti tangan dan factus yang berarti membuat. Dengan kata lain, manufaktur dapat diartikan sebagai “dibuat dengan menggunakan tangan”. Kata manufaktur muncul pertama kali pada saat proses pembuatan sesuatu umumnya dilakukan dengan menggunakan tangan.

Karya

Mahrus Koirul Umami

ISBN978-623-329-526-0
PenerbitCV. Literasi Nusantara Abadi
Halamanviii + 202
Harga

Rp 104.000