Perjuangan dan Dedikasi Untuk Pendidikan

Sebuah Catatan dari Mukarromah

Pendidikan adalah fondasi utama dalam membangun peradaban dan menciptakan generasi penerus yang berkarakter. Namun, perjalanan di dunia pendidikan bukanlah hal yang mudah. Banyak tantangan yang harus saya lalui, mulai dari keterbatasan sarana dan prasarana, hingga tantangan sosial dan ekonomi yang seringkali membuat langkah terhenti sejenak. Namun, melalui buku ini, saya ingin berbagi kisah tentang bagaimana dedikasi, ketekunan, dan cinta terhadap pendidikan mampu menjadi kekuatan untuk terus melangkah dan memberikan kontribusi nyata.

 

Karya

Mukarromah

ISBN-
PenerbitPT Literasi Nusantara Abadi  Grup
Halamanvi + 161
Harga

Rp 134.000