Proses belajar bertujuan untuk memberikan perubahan perilaku individu ke arah yang lebih baik dari sebelumnya. Kemudian dengan mendapatkan ilmu pengetahuan diharapkan tiap individu dapat meningkatkan kemampuan berpikir kognitifnya dalam menyelesaikan masalah. Selanjutnya dapat menumbuhkan dan menerapkan konsep keterampilan jasmani maupun rohani dengan matang sehingga munculnya perubahan psikomotorik, juga dapat membentuk sikap individu mengarahkan untuk berpikir kepada hal yang positif agar memunculkan perubahan afektif pada individu.
Prakata
Daftar Isi
BAB I
Hakikat Belajar1. Definisi Belajar
2. Tujuan Belajar
3. Bentuk-Bentuk Belajar
4. Prinsip-Prinsip Belajar
5. Ciri-Ciri Perilaku belajar
6. Faktor-Faktor yang Memengaruhi Belajar
7. Motivasi Belajar
BAB II
Hakikat Pembelajaran
1. Definisi Pembelajaran
2. Tujuan Pembelajaran
3. Metode Pembelajaran
4. Peran Guru dalam Aktivitas Pembelajaran
5. Kompetensi Guru
BAB III
Teori Belajar Behavioristik & Implementasinya dalam Pembelajaran
BAB IV
Teori Belajar Kognitif & Implementasinya dalam Pembelajaran
BAB V
TEORI BELAJAR KONSTRUKTIVISTIK DAN
IMPLEMENTASI DALAM PEMBELAJARAN
BAB V
Teori Belajar Konstruktivistik & Implementasinya dalam Pembelajaran
BAB VI
Keterkaitan Hakikat Belajar dan Hakikat Pembelajaran terhadap Materi Analisis
Kompleks
BAB VII
Teori Humanistik
BAB VIII
Teori Sibernetik
Bab IX
Teori Belajar Revolusi Sosio Kultural
BAB X
Teori Belajar Kecerdasan Majemuk (Multiple Intellegences)
Daftar Pustaka
Profil Penulis